Lini Devosi

5,0 rating
Juni 23, 2023

Puji Tuhan, terimakasih yg tak terhingga kepada Allah Bapa di surga atas terkabulnya salah satu permohonan kami melalui doa novena St. Yudas Tadeus utk yg kedua kalinya…Sungguh besar kuasa,rahmat dan mukjizat yg boleh kami terima melalui doa novena ini. Terberkatilah Hati Kudus Yesus. Terberkatilah Hati Maria Yang Tak Bernoda. Terberkatilah St. Yudas Tadeus di seluruh bumi dan selalu di sepanjang masa. Amin🙏🙏

Regina, Bogor
5,0 rating
Juni 23, 2023

Terima kasih Tuhan atas terkabulnya novena ini, bahkan sebelum hari ke 9

Rita, Jakarta
5,0 rating
Juni 23, 2023

Terima Kasih Bunda Maria sudah Terkalbulkan Perhomonanku🙏

Elidio : Timor Leste
5,0 rating
Juni 23, 2023

Puji Tuhan atas kebaikan Tuhan

Suzan, Jakarta
5,0 rating
Juni 23, 2023

Saya disini akan memberi kesaksian atas dahsyatnya kekuatan Doa Novena 3 Salam Maria ini. saya melakukan doa ini dengan memohon banyak sekali hal. dan Tuhan mendengar dan perlahan secara bertahap mengabulkan semua yang saya minta. saya melakukan doa ini untuk melanjutkan pendidikan saya ke perguruan tinggi melalui test. saya meminta kepada Tuhan untuk selalu menyertai saya, saya juga meminta Tuhan untuk menenangkan hati dan pikiran saya, selama saya melakukan test saya sama sekali tidak merasa takut, berdebar, gelisah, dan lain lain. yang saya rasakan hanya perasaan senang yang membuat saya merasa lancar mengerjakan semua soalnya. pada novena ini juga saya meminta untuk diloloskan pada seleksi masuk perguruan tinggi. dan betapa baiknya Tuhan mengizinkan saya untuk lolos di universitas impian saya yang selalu saya dambakan.
terimakasih Tuhan Yesus dan Bunda Maria Engkau teramat sangat baik.

ASZ - Jakarta
Doadoakatolik.com menyajikan beragam kumpulan doa-doa katolik. Semoga bermanfaat.